Tool bar text digunakan untuk memformat teks yang ada di dalam halaman desain serta untuk membuat heading dan karakter khusus. Adapun cara lain selain menggunakan ikon pada menu ini adalah dengan memilih menu text pada menubar. sedangkan untuk mempermudah kita dalam mendesain, Dreamweaver menyediakan sekupulan ikon pengatur teks yang tergabung dalam tool baru text seperti dibawah ini :
1. font tag editor digunakan untuk menentukkan warna dan jenis tulisan.
2. bold : menebalkan karakter.
3. italic : membuat huruf miring.
4. strong : menebalkan karakter.
5. paragraf : membuat paragraf baru.
6. block cuote : membuat paragraf menjorok tengah.
7. formated text : membuat text seperti apa adanya.
8. heading : membesarkan huruf, membuat heading1.
9. unordered list (ul) : membuat sombol berupa ikon.
10. unordered list (ol) : membuat simbol berupa angka.
11. defenition list.
12. defenition term.
Selasa, 19 April 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar